Home /
Berita BMI /
Berita TKI /
Berita TKW /
Pacar Minta Jaminan 10Jt Untuk Hubungan Mereka, TKI Taiwan Ini Pilih Kehilangan Kekasih
Monday, January 16, 2017
Pacar Minta Jaminan 10Jt Untuk Hubungan Mereka, TKI Taiwan Ini Pilih Kehilangan Kekasih
Berita TKI - TKI bernama Nisa yang bekerja di daerah Erhshui Taiwan ini pilih kehilangan sang kekasih karena sang pria ingin meminjam uang kepada Nisa sebesar 10 juta ( Rp.10.000.000 ) tapi karena Nisa tidak mempunyai uang dengan jumlah sebesar itu dan tak bisa meminjamkan kepada cowoknya tersebut. Dan Cowok itu malah mengakhiri hubungan mereka serta berkata kalau Nisa tidak benar-benar cinta kepadanya.
"Ya sudah, lebih baik kita berteman saja. Mungkin kita memang tidak berjodoh. Aku minta maaf karena mau pinjam uang dan malah membebani pikiranmu. Lupakan saja, aku tidak jadi pinjam uangmu "tulis pacarnya di WA
Nisa lalu bertanya apa karena uang hubungan mereka harus berakhir, dia juga akhirnya meragukan kadar cinta cowok itu padanya.
"Kalau aku punya uang mas, pasti aku pinjami. Masalah bakal dikembalikan ya alhamdulillah , kalau tidak juga anggap saja sebagai sedekah , sama siapapun "jawab nisa.
"Hanya masalah uang saja dirimu bisa begitu , apakah hanya segitu cintamu padaku?" tambah Nisa.
Hingga akhirnya sang cowoknya meminta jaminan atas hubungan mereka dengan cara Nisa harus mengirimi sang cowok uang sebesar Rp.10juta.
Ibarat penagih utang, cowok itu memberikan batas waktu selama 3 bulan pada Nisa untuk bisa membuktikan keseriusan cintanya dan akan menikah dengannya.
Wah..... cinta diukur dengan uang. Nisa bukanlah TKI yang gampang dibujuk dengan hal semacam itu.
Dia menolak dan malah memposting isi chat dengan cowoknya pakai aplikasi whatsapp itu ke FB untuk pelajaran pada semuanya.
YUK DIBAGIKAN
ARTIKEL LAINNYA :
TKI Berpeluang Kerja Di Australia Setelah Pemerintah RI Adakan Kerja Sama Petukaran Tenaga Kerja Dengan Australia Berita TKI - Bekerja ke luar negeri, terlebih ke Australia. Banyak keuntungan yang bisa kita dapatkan kalau kita bisa kerja disana. ...
Puluhan TKI Kaburan Taiwan Diamankan Polisi Saat Nonton Konser NOAH Taiwan 2017 BERITA TKI - Puluhan TKI Kaburan Taiwan diamankan Polisi Taiwan untuk dibawa ke kantor Imigrasi. Perlakuan polisi seolah para TKI t ...
Perawat Indonesia Di Taiwan Tidak Diijinkan Untuk Memberikan Perawatan Medis, Lho Kok?! Berita TKI - Kementerian Tenaga Kerja Taiwan atau MOL menyatakan bahwa setiap perawat Indonesia yang tiba di Taiwan tidak akan diij ...
19 PJTKI Dicabut Ijin Karena Kirimkan TKI Dibawah Umur Berita TKI - Izin PT Graha Indra Perkasa terpaksa dicabut karena terbukti melanggar izin pengiriman tenaga kerja. Perusahaan penyal ...
TKI Taiwan Asal Karangpatihan Balong Ponorogo Meninggal Dunia Akibat Kanker wartaberitatki.com, BERITA TKI PONOROGO - Jenazah TKI Ponorogo bernama Dwi Hermawanto (37) telah diberangkatkan ke Indonesia pada S ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Paling Dilihat
-
Lagi-lagi TKW Indonesia tersandung masalah hukum. Kali ini menimpa TKI bernama Dewi Sukowati (20). Pengadilan Tinggi Singapura menjatuhin...
-
Badan Meteorologi Geofisika Jepang (BMGJ) telah mengumumkan bahwa taifun pertama pada 2016 diprediksi akan menghantam Okinawa, Sabtu (9/7...
-
Berita TKI - Seorang TKW Taiwan asal Lampung kabur dari majikannya dan hingga kini masih dicari-cari oleh majikan dan agennya karena tid...
-
Pria yang pagi itu sedang asik menikmati kopi adalah Petrus (51) mantan TKI Malaysia yang telah kembali ke Indonesia sejak 20 tahun lalu....
-
Berita TKI Tenggelam - Sebanyak enam korban kapal TKI ilegal yang tenggelam di perairan Nongsa, Batam, pada Rabu (2/11) lalu masih dinya...
-
Berita Unik - Kejadian ini terjadi di sebuah kampung di Nariyawal, Bareilly, India. Awalnya pasangan Rajiv Sharma dan Meenu Sharma ini t...
-
Pusat Pengendalian Penyakit (CDC) Taiwan telah melaporkan kasus impor ketiga infeksi virus zika yang disebabkan gigitan nyamuk di Taiwan ...
-
Dia adalah Soimah, TKW Taiwan ini lama menghilang dari keluarga serta teman-temannya karena alasan yang belum diketahui hingga saat ini. ...
0 comments
Post a Comment